Menuju KABA Festival 6 Tahun 2019


10 Oktober 2019 13:34:03 WIB

Sebagai corong kaba (pusat informasi) kegiatan kebudayaan di Sumatera Barat ...

 

Maka keberadaan akun dinas kebudayaan dimanfaatkan sebagai sarana informasi dan pendataan kegiatan kebudayaan baik yang dilaksanakan oleh Dinas Kebudayaan maupun Daerah, Komunitas, Pelaku Budaya dan Seni Serta Masyarakat..

 

Repost Galombang Minangkabau

 

KABA FESTIVAL 6 XXIX

 

1 - 3 November 2019

Ladang Tari Nan Jombang

Belakang Perumahan Polda, Balai Baru, Padang,

Sumatera Barat

 

Kaba Festival merupakan salah satu prgram rutin tahunan NAN JOMBANG GROUP / NAN JOMBANG DANCE COMPANY / GALOMBANG MINANGKABAU/LADANG TARI NAN JOMBANG dari 6 Kegiatan (Berproses, Berkarya, Berproduksi, Festival Tanggal 3, Kato Babega <Transformasi Seniman Bicara Akhir Bulan>, dan Kaba Festival) sebagai ruang pertunjukan dan apresiasi kesenian kontemporer.

 

Kaba Festival diiniasiasi oleh maestro tari Kontemporer Indonesia Asal Sumatera Barat Ery Mefri pada 2014 bersama dengan lima seniman Sumatera Barat yang membentuk komunitas "Galombang Minangkabau". Mereka adalah Ery Mefri (Nan Jombang Dance Company), S Metron Masdison (Ranah Performing Arts Company), Joni Andra (Impessa Dance Company), Hasanawi (Langkok Grup), dan Irmun Krisman (Parewa Limo Suku) yang mewakili tiga genre tari, musik dan teater sama berakar pada tradisi Miangkabau.

 

Melalui Kaba Festival diharapkan seniman-seniman lain dapat terpancing untuk selalu berproses, berkarya dan menampilkanya serta mendorong tumbuhnya apresiasi dalam masyarakat serta daerah terhadap kebudayaan umumnya dan kesenian khususnya.

 

Mari Sebarluaskan, Ramaikan, Hadiri dan Apresiasi

 

#Momentmenuju #kabafestival2019

#Marihadiri #Terbuka #Gratis

#Ladangtarinanjombang #Belakangperumahanpolda #Balaibaru #Padang #sumaterabaratuntukindonesia

 

#Nanjombanggroup

#Nanjombangdancecompany

#Galombangminangkabau

#Ladangtarinanjombang

#Kabafestival

#Festivaltanggal3

#Katobabega

#ruang #kreativitas #Inovsi

 

#sinergibudaya

#ekosistembudaya

#kebangkitanbudaya

#kemajuanbudaya

#budayaindonesia

#cintaindonesia

#banggaindonesia

#indonesiakaya

#indonesiabisa

#sumaterabaratuntukindonesia

#KebudayaandankeseniandiSumateraBarat

#jatidiribudaya #identitasbudaya #ekspresibudaya #estetikabudaya #sinergibudaya #ekosistembudaya #kebangkitanbudaya #Sumaterabarat #Indonesia

#Kebangkitankebudayaandankeseniansumaterabarat

#budayasebagaipersatuan #keragamansebagaipersatuan