Festival Daring Film Tari Sumatera Barat


06 Mei 2020 12:31:19 WIB

Sebagai corong kaba (pusat informasi) kebudayaan di Sumatera Barat

 

Maka keberadaan akun dinas kebudayaan dimanfaatkan sebagai sarana informasi dan pendataan kegiatan kebudayaan baik yang dilaksanakan oleh Dinas Kebudayaan maupun Daerah, Komunitas, Pelaku Budaya dan Seni Serta Masyarakat serta instansi terkait lainnya

 

Meneruskan Kabar Dari @Seniman Tari Sumatera BaratYth. Seniman Tari yang Kami Hormati

 

Dalam rangka melawan covid-19, Seniman Tari Sumatera Barat membuat program “Daring Film Tari Sumatera Barat”. Dengan Judul : SUMANGAIK

Tema : Menghasilkan karya dalam covid-19 (dirumah Sajo)

lokasi : dirumah/ disekitar rumah

Penari : Tunggal

 

Peserta : Seniman yang berada di Wilayah Sumatera Barat Kurator:

1. Hartati (Hartati Nfn) Jakarta Koreografer/seniman Sumbar di Jakarta

2. Alfianto Dosen Tari ISBI Bandung seniman Sumbar di Bandung

3. Jefriadi Usman @Jefriadi UsmanJakarta koreografer/seniman Sumbar di Jakarta.

 

Untuk itu kami mengundang saudara/i mengirimkan video pendek dengan durasi 3-4 Menit, dengan tema menghasilkan karya dalam covid-19 (dirumah sajo)

Video harap di upload di sosmed tanggal 11-14 Mei 2020 dan jangan lupa tag ig:

#senimantarisumbar20

#tariindonesia

#dirumahaja

#menaridirumah

#sayasehat

#sayabahagia

#Indonesiabahagia

#Indonesiabebascorona

#budayasaya

#pesonaindonesia

#indonesiakaya

#sumbarrancak

#dancerindonesia

#festivaltarindonesia

Video akan dikurasi Tanggal 17-19 Mei 2020. Pengumuman pemenang 10 karya terbaik Tanggal 20 Mei 2020. Transferan Reward masing- masing Rp. 500.000 Tanggal 21 Mei 2020.

 

Terima kasih atas partisipasinya.

Hormat Kami

Ketua Pelaksana

Ali Sukri # Ali Sukri

Bendahara/Sekretaris

Joni Andra # Andra

Sekretariat IT

Yosi Nofa # Yosi Nofa

Penyelenggara : SENIMAN TARI SUMATERA BARAT.